▪︎OPINI BINTANG
Masih dalam suasana memperingati hari “Pers Sedunia 2021” sebagaimana tercantum dalam Deklarasi Universal Hak Asasi Manusia;
“Kebebasan Pers Merupakan Bagian Dari Kebebasan Menyatakan Pendapat”
Disaat pademi Covid-19 para pekerja pers terus bekerja, namun tragedi dilapangan seperti aksi kekerasan dan kriminalisasi terus menimpa pekerja pers hingga saat ini, padahal pers memiliki peran penting dalam mewujudkan keterbukaan informasi publik.
Pers sebagai media untuk menyampaikan aspirasi masyarakat dan pengawas pemerintah. Jadikan mereka sahabat dan bukan musuh.
“Stop Kekerasan & Kriminalisasi Terhadap Pekerja Pers!”
Visit www.hillarylasut.com