E2L Gelar Konferensi Pers PGI,KWI

TalaudBintangPlus.com- Bupati Kepulauan Talaud Dr.Elly Engelbert Lasut melakukan konferensi pers PGI,KWI.

Kabupaten talaud memiliki pulau terluar yaitu miangas,semangat paskah ini dimulai semenjak dua minggu yang lalu, hampir puluhan ribu masyarakat kab.talaud terlibat langsung, sehingga kita sangat berharap dan merindukan kedatangan presiden republik indonesia karena dengan semangat paskah ini masyarakat sangat antusias jika bapak presiden bisa datang di kab.talaud’. Ujar Bupati. (om)