Sabtu 03 Oktober 2020 bertempat di Kampus STIK RAJAWALI BEO,
Bupati Kepulauan Talaud dr. Elly Engelbert Lasut, ME, Menghadiri Kegiatan Pencanangan Kuliah Umum Perdana di Kampus STIK RAJAWALI BEO dan
Kegiatan Gerakan Sejuta Masker Ditandai dengan Penyerahan masker kepada mahasiswa STIK RAJAWALI oleh Ketua Badan Pembina Yayasan Oleh Ny. Telly Lasut Tjanggulung.
Turut hadir dalam cara itu Koordinator Kepala Pusat Pengembangan dan Pelatihan Teknologi dan informatika Universitas Sam Ratulangi Yaulie Deo Rindengan ,ST,MSc , MM, Ketua Yayasan Pendidikan Internasional Herna Ibu Sarnes Lilian Ijong, Badan Pembina Yayasan, Badan Pengurus, Badan Pengawas, Staf Khusus Bupati, Tim Khusus Bupati, Camat Beo, dan Para Mahasiswa Baru dan mahasiswa lama.