Olly Dondokambey Menekankan Keamanan Sulut Tetap Berjalan Kondusif , Warga Sulut Cinta Damai Kabar Bintang +, Viral|October 17, 2018by admin Sulut, Bintangplus.com – Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey menegaskan suasana keamanan di Provinsi Sulawesi Utara, khususnya kota Manado saat ini tetap berlangsung aman